Dengan Modal Kecil Karyawan Bisa Buat Usaha Sampingan Ini

tiwi
sharing - caring - loving
Konten dari Pengguna
18 Oktober 2017 9:24 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari tiwi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Semakin hari hidup semakin sulit, biaya hidup semakin besar untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, jika kamu tidak pintar dalam mengatur keuangan tentu saja kamu akan mengalami kesulitan. Ketika kamu merasa gaji pokok sudah tidak mencukupi semua kebutuhanmu, mencari lowongan kerja baru atau membuat usaha merupakan cara yang paling tepat untuk mengatasinya guna menambah penghasilanmu. aplagi untuk yang masih kerja magang, sudah cari lowongan kerja magang terus diterima tapi penghasilan masih belum mencukupi.
Memulai usaha sudah pasti membutuhkan modal pada awalnya, hal ini yang membuat karyawan mengurungkan niat untuk memiliki usaha sampingan. Tapi tidak semua usaha sampingan membutuhkan modal besar atau bahkan tidak membutuhkan modal sama sekali. Penasaran apa saja usaha sampingan dengan modal kecil yang bisa kamu coba? Yuk disimak!
ADVERTISEMENT
1. Jual Pulsa Elektrik dan Kuota Internet
Di zaman serba modern ini semua orang sudah pasti memiliki Handphone atau telepon genggam, berjualan pulsa dan kuota internet bisa menjadi pilihan usaha sampinganmu karena hampir semua orang membutuhkan pulsa dan juga kuota internetnya untuk mengakses sosial media mereka. Berjualan pulsa dan kuota internet tidak membutuhkan modal besar, cukup 500rb-1jt Rupiah kamu sudah bisa menjalankan usaha ini. apalgi sekarang ini banyak orang yang butuh internet untuk belanja online, eh btw, kalau mau belanja di zalora dapat diskon tambahan 15% dengan menggunakan kode voucher ZBAP0Vn cara menggunakan dan updatenya bisa kamu cari disini http://www.fashion.randasaputra.com/
2. Membuka Jasa Katering Untuk Teman Kantor
Rezeki bisa datang kapan saja dan dimana saja termasuk dari lingkungan kantormu, kalau kamu atau istrimu pintar memasak coba tawarkan ke teman-teman sekantor yang malas membawa bekal dan ingin hidup sehat untuk memesan makan siang melalui kamu, tawarkan menu beragam yang bisa mereka pesa. Membuka usaha catering kecil-kecilan ini kamu tidak perlu mengeluarkan modal banyak, kira-kira sekitar 1jt Rupiah kamu sudah bisa membuka usaha katering impianmu.
ADVERTISEMENT
3. Memiliki Toko Online
Gaya berbelanja masyarakat sudah bergeser, cenderung berbelanja secara online karena kemudahan dan kepraktisannya. Hal ini bisa menjadi peluangmu untuk memulai usaha, kamu bisa menjual produk seperti baju, makanan, barang elektronik, sepatu, dan lain-lain tanpa perlu menyewa tempat yang mahal seperti ruko.
Ternyata memulai usaha tidak melulu tentang modal yang besar, untuk memulainya kamu juga bisa mengeluarkan modal seadanya sesuai dengan kemampuanmu. Semoga artikel ini bisa menginspirasimu untuk kamu bisa memulai usaha.
Baca juga list lowongan kerja magang disini https://www.topkarir.com/lowongan/magang