Cara Check-In Kereta Api secara Online

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
Konten dari Pengguna
19 September 2023 20:57 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Check-In Kereta Api, Foto: Pexels/Leslie Toh
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Check-In Kereta Api, Foto: Pexels/Leslie Toh
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Langkah penting dalam mempersiapkan perjalanan lewat jalur darat adalah memesan tiket dengan benar. Terutama jika Anda memakai kereta api, sebaiknya ketahui cara check-in kereta api secara online.
ADVERTISEMENT
Saat ini pemesanan tiket kereta api semakin mudah melalui berbagai pilihan, seperti melalui aplikasi KAI Access, situs resmi kai.id atau aplikasi travel yang bekerjasama.
Penting bagi penumpang memilih stasiun keberangkatan dan tujuan, menentukan tanggal keberangkatan, dan memilih tempat duduk sesuai dengan preferensi penumpang.

Cara Check-In Kereta Api sampai Berangkat

Ilustrasi Cara Check-In Kereta Api, Foto: pexels/Skitterphoto
Mengutip dari laman www.kai.id, berikut adalah cara check-in kereta api secara online:

1. Booking Tiket

ADVERTISEMENT

2. Lakukan Check-in dan Cetak Boarding Pass

3. Siapkan Boarding Pass dan Kartu Identitas

4. Naik Kereta Api dan Cari Tempat Duduk

ADVERTISEMENT
Dengan mengetahui cara check-in kereta api secara online, penumpang tidak perlu ke stasiun langsung. Pastikan selalu mematuhi protokol kesehatan yang berlaku selama perjalanan.