Jadwal Lengkap Misa Natal 2023 Gereja Katolik di Bali

Seputar Bali
Mengulas serba serbi kota Bali, mulai dari pariwisata hingga budayanya.
Konten dari Pengguna
23 Desember 2023 14:07 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bali tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: https://unsplash.com/
zoom-in-whitePerbesar
Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: https://unsplash.com/
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Umat Katolik yang berada di Bali perlu memperhatikan jadwal misa Natal Bali. Hal ini dikarenakan setiap gereja memiliki jadwal misa dan rangkaian acara yang berbeda dalam menyambut Natal.
ADVERTISEMENT
Natal merupakan salah satu perayaan besar bagi umat Katolik di seluruh dunia. Perayaan ini selalu dirayakan dengan meriah di gereja-gereja Katolik. Umat katolik akan selalu mengikuti perayaan tersebut di gereja terdekat dimanapun mereka berada.

Jadwal Misa Natal di Bali

Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: https://unsplash.com/
Semua Gereja Katolik di Bali dapat dikunjungi untuk mengikuti misa Natal. Berikut jadwal misa Natal Bali bagi umat Katolik yang ingin mengikuti misa di perayaan Natal 2023 di Pulau Dewata.

1. Gereja Katolik Hati Kudus Yesus Palasari

Dikutip dari akun Instagram resminya, @gerejahkypalasari, berikut jadwal misa Natal di gereja ini:
19.00 WITA
07.30 WITA
ADVERTISEMENT
Alamat: Jln. Gereja No.2, Palasari, Desa Ekasari, Kec. Melaya, Kab. Jembrana, Bali

2. Gereja Katolik Paroki Santo Yoseph Kepundung

Dari akun Instagram resminya, @santoyosephdps, berikut jadwal misa Natal di gereja ini:
19.00 WITA
18.00 WITA
Alamat: Jl. Kepundung No.2, Dangin Puri, Kec. Denpasar Tim., Kota Denpasar, Bali

3. Gereja Katolik Santo Silvester Pecatu

Dikutip dari akun Instagram @gerejasantosilvesterpecatu, berikut jadwal misa Natal di gereja ini:
17.00 WITA
20.00 WITA
09.00 WITA
ADVERTISEMENT
18.00 WITA
Alamat: Kawasan Pecatu Indah Resort, Jl. Raya Uluwatu Pecatu, Pecatu, Kec. Kuta Sel., Kabupaten Badung, Bali

4. Gereja Katolik Santo Petrus Monang-maning

Dari akun Instagram resminya @stpetrusdps, berikut jadwal misa Natal di gereja ini:
17.00 WITA
20.00 WITA
08.00 WITA
18.00 WITA
Alamat: Perumnas Monang Maning, Jl. Gn. Batok Raya No.1, Tegal Harum, Kec. Denpasar Bar., Kota Denpasar, Bali

5. Gereja Katolik Santo Fransiskus Xaverius

Dikutip dari akun Instagram resminya @fxkuta, berikut jadwal misa Natal di gereja ini:
ADVERTISEMENT
15.00 WITA
19.00 WITA
23.00 WITA
07.00 WITA
10.00 WITA
15.00 WITA
18.00 WITA
Alamat: Jl. Kartika Plaza No.107, Kuta, Kec. Kuta, Kabupaten Badung, Bali

6. Gereja Katolik Roh Kudus Katedral Denpasar

Akun Instagram @katedraldenpasar merilis jadwal misa Natal sebagai berikut:
18.00 WITA
ADVERTISEMENT
06.30 WITA
09.00 WITA
Alamat: Jl. Tukad Musi No.1, Sumerta Kelod, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali
Demikian jadwal misa Natal Bali untuk umat Katolik beserta alamat lengkapnya. Semoga informasi ini memudahkan dalam menemukan tempat yang tepat untuk mengikuti misa Natal di Bali. (SAN)