Contoh Curriculum Vitae dalam Bahasa Inggris dan Strukturnya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
Konten dari Pengguna
14 Oktober 2023 16:50 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh curriculum vitae dalam bahasa inggris - Sumber: pixabay.com/biljast
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh curriculum vitae dalam bahasa inggris - Sumber: pixabay.com/biljast
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Contoh curriculum vitae dalam bahasa Inggris memiliki fungsi yang sama dengan CV dalam bahasa Indonesia. Curriculum Vitae (CV) adalah dokumen penting bagi orang yang akan melamar pekerjaan.
ADVERTISEMENT
Fungsi CV adalah memberikan ringkasan tentang latar belakang pendidikan, pengalaman kerja, keterampilan, dan pencapaian. CV yang terstruktur dengan baik memudahkan perekrut untuk menilai kualifikasi pelamar kerja.

Contoh Curriculum Vitae dalam Bahasa Inggris

Ilustrasi contoh curriculum vitae dalam bahasa inggris - Sumber: pixabay.com/trudi1
CV memang pada umumnya dibuat dalam bahasa Indonesia. Tapi, terkadang ada juga yang membuatnya dalam bahasa Inggris. Tujuannya adalah agar CV tersebut bisa digunakan secara global dan lebih luas.
Selain itu, juga bisa berfungsi untuk memperlihatkan kemampuan bahasa Inggris pelamar kerja tersebut. Berdasarkan buku 99 Contoh Surat Lamaran Berbahasa Inggris, Edwin Solahuddin, (2013), berikut adalah salah satu contoh curriculum vitae dalam bahasa Inggris.
ADVERTISEMENT

Struktur Penting dalam Curriculum Vitae

Ilustrasi contoh curriculum vitae dalam bahasa inggris - Sumber: pixabay.com/olilynch
CV yang baik adalah yang memiliki struktur lengkap dan tertata rapi. Struktur dalam curriculum Vitae umumnya terdiri dari sejumlah bagian, yaitu
ADVERTISEMENT
Selain struktur yang rapi, pastikan contoh curriculum vitae dalam bahasa Inggris ditulis dengan rapi, menggunakan huruf yang mudah dibaca, dan ukuran yang tepat. Perhatikan tata bahasa dan ejaan yang benar agar lebih mudah dibaca. (DNR)