Bentuk Pemerataan Mutu PTM Menjadi Universitas Memiliki Tanggung Jawab Besar

Uhamka
Universitas Muhammadiyah Prof DR HAMKA (Uhamka)
Konten dari Pengguna
7 Januari 2023 14:51 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Uhamka tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Bentuk Pemerataan Mutu PTM Menjadi Universitas Memiliki Tanggung Jawab Besar. Dokumentasi Uhamka.
zoom-in-whitePerbesar
Bentuk Pemerataan Mutu PTM Menjadi Universitas Memiliki Tanggung Jawab Besar. Dokumentasi Uhamka.

Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan Tinggi IKIP Muhammadiyah Maumare sukses dilaksanakan (Sabtu,07/01/23).

ADVERTISEMENT

Seminar ini adalah bentuk persiapan IKIP Muhammadiyah Maumare dalam menuju menjadi Universitas.

ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Daniel Fernandez tim dari Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah dalam seminar tersebut menyampaikan bahwa "saat ini PP Muhammadiyah sedang fokus melakukan proses pemerataan Mutu dengan meningkatkan status PTM dari sekolah tinggi menjadi Universitas, salah satunya IKIP Muhammadiyah Maumare. Insya Allah sebentar lagi ini menjadi Universitas," tuturnya.
Ditambahkannya lagi bahwa menjadi universitas nanti tentu tanggung jawabnya akan lebih besar, mutunya pun akan semakin dituntut, jadi harus benar-benar ditongkrongi 24 jam sehingga benar-benar menghasilkan mutu yang baik.
"Saat ini proses akreditasi dengan 9 standar menjadikan perguruan tinggi Muhammadiyah untuk terus berbenah dan berbuat. Disamping itu, proses akreditasi program studipun sudah diserahkan ke lembaga masing-masing misalnya FKIP melalui Lamdik," ujarnya.
ADVERTISEMENT