Cara Memasukkan Subtitle ke Video di Laptop

Konten dari Pengguna
19 Januari 2024 17:01 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara memasukkan subtitle ke video di laptop. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara memasukkan subtitle ke video di laptop. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Subtitle adalah teks tambahan yang tampil saat menonton video atau film. Biasanya, teks ini berisi terjemahan dari bahasa lisan, terutama saat bahasa dalam video berbeda dengan bahasa penonton.
ADVERTISEMENT
Banyak yang masih bingung menambahkan subtitle ke video yang ditonton. Oleh karena itu, berikut How to Tecno paparkan cara memasukkan subtitle ke video di laptop dan di mana bisa mendownload subtitle tersebut.

Cara Download Subtitle

Ilustrasi cara memasukkan subtitle ke video di laptop. Foto: Unsplash
Sebelum menambahkan subtitle ke video di laptop, kamu perlu memiliki file tersebut lebih dahulu. Kalau video yang mau kamu putar berupa film, maka kamu harus mengunduh subtitle film tersebut.
Ada beberapa situs yang menyediakan subtitle video atau film. Berikut adalah situs-situs yang bisa dikunjungi:
Perlu diingat, beberapa situs hanya dapat diakses menggunakan VPN, seperti Subscene (subscene.com). Namun, situs ini sangat sering dikunjungi untuk men-download subtitle film karena memuat subtitle dari berbagai penjuru negara.
ADVERTISEMENT
Berikut adalah cara download subtitle film di subscene.com:
ADVERTISEMENT

Cara Memasukkan Subtitle ke Dalam Video

Ilustrasi cara memasukkan subtitle ke video di laptop. Foto: Unsplash
Setelah berhasil mendownload subtitle, ikuti langkah-langkah berikut untuk mengatasi masalah tersebut:
Jika cara di atas tidak berhasil, coba cara berikut:
ADVERTISEMENT
(SLT)