Pentingnya Membangun Budaya Organisasi Yang Baik Untuk Kemajuan Perusahaan

Dukhon Azim
Mahasiswa ITB Ahmad Dahlan Jakarta
Konten dari Pengguna
14 Mei 2024 11:38 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Dukhon Azim tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
https://cdn.pixabay.com/photo/2017/01/14/10/56/people-1979261_1280.jpg
zoom-in-whitePerbesar
https://cdn.pixabay.com/photo/2017/01/14/10/56/people-1979261_1280.jpg
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Budaya organisasi sangat penting dan berpengaruh bagi perusahaan agar karyawan bekerja sesuai aturan perusahaan. Budaya organisasi dalam perusahaan dapat membentuk lingkungan para pekerja dalam berinteraksi berkomunikasi setiap hari oleh karena itu membangun budaya organisasi dalam perusahaan sangatlah penting.
ADVERTISEMENT
Budaya organisasi mempunyai dampak signifikan pada prestasi kerja ekonomi perusahaan dalam jangka Panjang, Hasil penelitian Harvard Bussines School (Kotter dan Heskett,1992) menunjukan bahwa budaya organisasi mempunyai dampak yang kuat dan semakin besar pada prestasi kerja organisasi. Penelitian itu membuktikan bahwa budaya organisasi bahkan merupakan faktor yang lebih penting dalam menentukan sukses atau kegagalan perusahaan dalam dekade mendatang.
Budaya organisasi yang kuat dalam sebuah perusahaan dapat menciptakan tujuan, motivasi, dan kontrol organisasi yang efektif karena merebut perhatian banyak orang untuk berfokus pada satu tujuan gerak perusahaan, dengan adanya budaya organisasi yang baik maka akan berjalan dengan peningkatan kinerja karyawan. Karyawan sendiri akan merasa nyaman Ketika perusahaan memiliki budaya organisasi yang baik sehingga memang membangun budaya organisasi itu sangat penting juga dalam membantuk meningkatkan kinerja karyawan.
ADVERTISEMENT
Beberapa manfaat pentingnya membangun budaya organisasi :
1. Meningkatkan produktifitas karyawan
Budaya organisasi yang baik dapat meningkatkan produktifitas karyawan, ketika karyawan merasa terikat dangan nilai dan tujuan perusahaan maka mereka lebih termotivasi untuk memberikan yang terbaik dalam pekerjaan mereka, budaya organisasi yang mendukung kolaborasi juga inovasi dapat merangsang ide-ide baru juga dapat memecahkan masalah dengan lebih baik.
2. Melahirkan kerjasama yang efektif
Budaya perusahaan yang kuat menciptakan kesatuan di antara anggota organisasi. Karyawan juga merasa sebagai bagian dari entitas yang lebih besar membuat karyawan bekerjasama dengan efektif, juga dapat membantu membangun identitas perusahaan yang solid juga menjaga citra positif perusahaan
3. Inovasi yang berkelanjutan
Budaya organisasi yang mendukung inovasi dan berkelanjutan dapat membantu perusahaan berkembang dalam jangka yang Panjang karyawan merasa berkontribusi dengan ide-ide kreatif dan inovatif akan terus mencari cara untuk untuk meningkatkan proses. Budaya organisasi yang berkelanjutan dapat membantuk perusahaan dalam kelangsungan kinerja karyawan yang baik.
ADVERTISEMENT