Pengertian Aplikasi Mobile dan Contohnya dalam Kehidupan

Konten dari Pengguna
8 November 2023 21:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi pengertian aplikasi mobile, sumber foto: unsplash.com/William Hook
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi pengertian aplikasi mobile, sumber foto: unsplash.com/William Hook
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Aplikasi mobile merupakan jenis aplikasi yang banyak digunakan saat ini karena lebih mudah digunakan dan tidak membutuhkan penyimpanan yang besar. Lalu apa sebenarnya apa pengertian aplikasi mobile dan contohnya.
ADVERTISEMENT
Secara umum sebenarnya aplikasi mobile adalah sebuah perangkat lunak yang didesain secara khusus agar bisa digunakan dan kompatibel dengan perangkat non komputer, salah satunya adalah smartphone.

Pengertian Aplikasi Mobile

Ilustrasi pengertian aplikasi mobile, sumber foto: unsplash.com/Sara Kurfeß
Dikutip dari buku Pengantar Aplikasi Mobile karya Yusuf Wahyu dkk., (2023) pengertian aplikasi mobile adalah perangkat lunak dalam bentuk aplikasi yang dikembangkan menggunakan program terkomputerisasi untuk disematkan pada perangkat seluler seperti ponsel, tablet dan jam tangan digital.
Aplikasi mobile memiliki berbagai fungsi dan manfaat bagi penggunanya, seperti menyediakan layanan informasi, hiburan, pendidikan, transaksi, gaya hidup dan lain-lain. Aplikasi mobile dibagi menjadi tiga jenis, yaitu native application, web application, dan hybrid application.
Native application adalah aplikasi yang dibuat khusus untuk jenis perangkat tertentu seperti iOS atau Android. Web application adalah aplikasi yang menggunakan peramban web atau mobile browser untuk menjalankannya.
ADVERTISEMENT
Hybrid application adalah aplikasi yang menggabungkan web application dan native application, sehingga bisa digunakan di berbagai jenis perangkat.

Contoh Aplikasi Mobile

Ilustrasi pengertian aplikasi mobile, sumber foto: unsplash.com
Beberapa contoh aplikasi mobile yang populer dan banyak digunakan oleh pengguna perangkat seluler di seluruh dunia adalah.
ADVERTISEMENT
Itulah penjelasan mengenai pengertian aplikasi mobile dan contohnya yang banyak ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. (WWN)