Tahun Diresmikannya Program One Belt One Road oleh Xi Jinping dan Tujuannya

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
9 Februari 2024 18:44 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Program One Belt One Road Diresmikan oleh Xi Jinping pada Tahun 2013               Sumber Unsplash/Athanasios Papazacharias
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Program One Belt One Road Diresmikan oleh Xi Jinping pada Tahun 2013 Sumber Unsplash/Athanasios Papazacharias
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Negara Tiongkok telah meluncurkan proposal untuk membangun Satu Sabuk Satu Jalur (One Belt One Road). Program One Belt One Road diresmikan oleh Xi Jinping pada tahun 2013.
ADVERTISEMENT
Peresmian program bertempat di Universitas Nazarbayev, Kazakhstan. One Belt One Road menjadi bukti keseriusan Tiongkok dalam mengembangkan kemitraan ekonomi dengan negara-negara di sepanjang jalur tersebut.

Program One Belt One Road Diresmikan oleh Xi Jinping pada Tahun 2013, Simak Ulasannya!

Ilustrasi Program One Belt One Road Diresmikan oleh Xi Jinping pada Tahun 2013 Sumber Unsplash/Anja Bauermann
Program One Belt One Road diresmikan oleh Xi Jinping pada tahun 2013. Penamaan One Belt One Road sendiri juga diciptakan oleh Xi Jinping, Presiden Tiongkok saat itu.
One Belt One Road adalah program untuk memadukan jalur perdagangan laut dan darat melalui strategi baru. Jalur tersebut akan menghubungkan negara Tiongkok dengan kawasan Asia, Eropa, dan Afrika.

Tujuan Diadakannya Program One Belt One Road

Ilustrasi Program One Belt One Road Diresmikan oleh Xi Jinping pada Tahun 2013 Sumber Unsplash/Nathan Cima
Dikutip dari buku Arungi Samudra Bersama Sang Naga, Untung Suropati (2016:14), tujuan dibangunnya jalur sutra maritim abad ke-21 yang dinamakan One Belt One Road adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Program One Belt One Road diresmikan oleh Xi Jinping pada tahun 2013. Program ini menjadi bentuk nyata, bahwa globalisasi telah menciptakan negara tanpa batas. Semoga informasi ini bermanfaat. (DK)