Seperti Ini Cara Menulis Daftar Pustaka dari Internet, Mudah Kok!

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
22 Januari 2021 9:10 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Daftar Pustaka dari Internet, dok: Kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Daftar Pustaka dari Internet, dok: Kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Menulis daftar pustaka dari internet menjadi salah satu bentuk dalam mencantumkan sumber penulisan dari internet. Sayangnya, masih banyak yang bingung dalam membuat penulisan daftar pustaka yang satu ini.
ADVERTISEMENT
Bukan hanya sekadar untuk memenuhi kelengkapan penulisan, daftar pustaka dapat menjadi sumber rujukan untuk memastikan kebenaran data yang diambil sehingga karya tulis yang kita buat dapat dipercaya. Selain itu, daftar pustaka juga digunakan sebagai ucapan terima kasih untuk menyumbang informasi penelitian yang kita lakukan.

Cara Menulis Daftar Pustaka dari Internet

Penulisan daftar pustaka memiliki beberapa aturan yang dijabarkan sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Dalam menulis daftar pustaka dari internet ada beberapa hal yang perlu diperhatikan seperti alamat website dan waktu akses artikel tersebut.
Cara menulis daftar pustaka dari internet dapat dilakukan dengan mudah, kamu bisa menulis daftar pustaka dengan rumus NA. TA. JU. AL (WAKTU).
NA: Nama penulis
TA: Tahun terbit artikel
AL: Alamat/URL website
WAKTU: waktu mengakses artikel
Berikut contoh cara menulis daftar pustaka dari internet yang dilansir dari bocahkampus.com:
Itulah cara menulis daftar pustaka dari internet, semoga dapat membantu kalian yang sedang mengerjakan karya ilmiah ya!
(Linda Fahira Putri)