Jam Operasional Bank Mandiri saat Libur Lebaran 2024 untuk Diperhatikan Nasabah

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
5 April 2024 21:40 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Jam Operasional Bank Mandiri saat Libur Lebaran 2024, Sumber Unsplash Stefanus Ade Setiawan
zoom-in-whitePerbesar
Jam Operasional Bank Mandiri saat Libur Lebaran 2024, Sumber Unsplash Stefanus Ade Setiawan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Saat libur Lebaran, jam operasional berbagai institusi yang melayani masyarakat akan mengalami penyesuaian. Begitu juga Bank Mandiri. Oleh sebab itu, jam operasional Bank Mandiri saat libur Lebaran 2024 perlu diiketahui nasabah.
ADVERTISEMENT
Ada berbagai manfaat yang dapat dirasakan oleh nasabah jika mengetahuinya. Salah satunya adalah nasabah tak lagi kebingungan saat membutuhkan pelayanan bank ini.

Jam Operasional Bank Mandiri saat Libur Lebaran 2024

Ilustrasi Jam Operasional Bank Mandiri saat Libur Lebaran 2024, Sumber Unsplash Eduardo Soares
Menurut bankmandiri.co.id, PT Bank Mandiri menjadi Perusahaan Perseroan pada tanggal 2 Oktober 1998 yang selanjutunya disebut sebagai PT Bank Mandiri (Persero). Tujuan didirikannya bank ini adalah sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan.
Hingga saat ini, Bank Mandiri masih melayani nasabah di berbagai daerah di Indonesia. Bagaimanapun juga, ada penyesuaian jam operasional Bank Mandiri saat libur Lebaran 2024 sehingga perlu diketahui nasabah.
Jadi ,banyak cabang Bank Mandiri akan tutup selama periode libur Lebaran, yaitu pada tanggal 6 hingga 15 April 2024. Namun, menurut bankmandiri.co.id, beberapa cabang Bank Mandiri tetap beroperasi untuk layanan khusus pada pukul 08.00-15.00 waktu setempat.
ADVERTISEMENT
Selain itu, berbagai layanan ATM Bank Mandiri juga beroperasi selama libur Lebaran. Hal ini bertujuan untuk menjaga keamanan nasabah.
Daftar cabang dan layanan ATM yang beroperasi selama libur Lebaran dapat diakses melalui situs Bank Mandiri di bagian Layanan Cabang Libur Lebaran. Supaya lebih mudah, nasabah bisa klik di sini untuk mengaksesnya.

Penggunaan New Livin’ By Mandiri untuk Memudahkan Nasabah

Ilustrasi Jam Operasional Bank Mandiri saat Libur Lebaran 2024, Sumber Unsplash Markus Winkler
Bank Mandiri mempunyai aplikasi perbankan untuk digunakan oleh nasabahnya yang bernama New Livin’ By Mandiri. Aplikasi ini masih bisa digunakan selama libur Lebaran 2024 kapan saja dan di mana saja.
Berbagai transaksi dapat dilakukan di aplikasi ini. Misalnya adalah transfer, pembayaran berbagai tagihan, pembayaran melalui kode QR, hingga membuka rekening baru. Jadi, nasabah tidak perlu menunggu layanan cabang dan ATM kembali seperti semula untuk bertransaksi.
ADVERTISEMENT
Jam operasional Bank Mandiri saat libur Lebaran 2024. Oleh sebab itu, nasabah perlu mengeceknya terlebih dahulu di situs Bank Mandiri sebelum menggunakan layanannya. (LOV)