15 Tujuan Meningkatkan Semangat Persatuan dan Kesatuan di Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
17 April 2024 17:23 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Apa Tujuan Meningkatkan Semangat Persatuan. Sumber Unsplash/Nick Agus Arya
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Apa Tujuan Meningkatkan Semangat Persatuan. Sumber Unsplash/Nick Agus Arya
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Apa tujuan meningkatkan semangat persatuan? Siswa kelas 5 ditugaskan untuk menjawab soal PPKN ini dengan benar.
ADVERTISEMENT
Indonesia terdiri dari beragam suku, budaya, bahasa, agama, dan ras. Semua perbedaan tersebut harus memiliki wadah untuk bergabung menjadi satu, yaitu persatuan.

Apa Tujuan Meningkatkan Semangat Persatuan dan Kesatuan di Indonesia? Ini Jawabannya

Ilustrasi Apa Tujuan Meningkatkan Semangat Persatuan. Sumber Unsplash/Dikaseva
Semangat persatuan dan kesatuan harus selalu ditingkatkan di Indonesia. Berdasarkan buku BPSC Modul PPKn SD/MI Kelas V, Sukamti (2021:112), berikut adalah jawaban untuk soal "apa tujuan meningkatkan semangat persatuan".
ADVERTISEMENT
Apa tujuan meningkatkan semangat persatuan dan kesatuan di Indonesia? Persatuan dan kesatuan menjadi modal utama dalam mewujudkan kesejahteraan masyarakat. (DK)