Cara Isi Kartu JakCard Bank DKI via JakOne Mobile, Tokopedia, dan Alfamart

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
18 April 2024 13:00 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Gubernur Djarot menggunakan JakCard Bank DKI Foto: Abdul/Antara
zoom-in-whitePerbesar
Gubernur Djarot menggunakan JakCard Bank DKI Foto: Abdul/Antara
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
JakCard adalah kartu yang bisa digunakan masyarakat Jakarta untuk melakukan pembayaran non tunai di berbagi merchant yang telah bekerja sama dengan Bank DKI. Cara isi kartu JakCard Bank DKI pun sangat mudah sehingga Anda tidak perlu khawatir saat kehabisan saldo.
ADVERTISEMENT
Kartu JakCard ini dapat digunakan untuk bertransaksi di berbagai moda transportasi, seperti Transjakarta, MRT, LRT, Mikrotrans, Royaltrans, dan Railink. Pembayaran tiket masuk Planetarium, Ancol, Ragunan, dan sejumlah museum yang dikelola Pemprov DKI Jakarta juga bisa melalui kartu ini.
Tidak hanya itu, pengguna juga bisa memanfaatkan JakCard untuk pembayaran di sejumlah ruas tol, seperti Jagorawi, Bogor Outer Ring Road, ruas Tol Dalam Kota, hingga tol Bali-Mandara.

Cara Isi Kartu Jakcard Bank DKI

Cara Isi Kartu Jakcard Bank DKI. Foto: Tokopedia
Pengisian saldo JakCard bisa dilakukan secara online melalui aplikasi JakOne Mobile yang dirilis Bank DKI. Namun, metode ini hanya berlaku untuk smartphone berbasis fitur NFC.
Alternatif lain yang bisa digunakan pengguna untuk mengisi saldo adalah aplikasi Tokopedia dan Alfamart. Bagaimana caranya? Simak langkah-langkahnya berikut ini.
ADVERTISEMENT

1. Via JakOne Mobile

Pengguna mengakses JakOne Pay di aplikasi JAKI, Senin (31/1/2022).. Foto: Dok Bank DKI

2. Via Tokopedia

Ilustrasi Tokopedia. Foto: Tokopedia
ADVERTISEMENT

3. Via Alfamart

Alfamart. Foto: Shutterstock
Sebagai informasi yang dikutip dari laman Bank DKI, batas maksimal pengisian saldo pada kartu JakCard adalah Rp 20.000.000 (dua puluh juta rupiah). Batas maksimal ini sesuai dengan ketentuan Bank Indonesia.
(DEL)