Foto: Melihat Ladang Opium di Afghanistan

2 September 2021 17:03 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Petani memanen getah opium di distrik Surkh Rod, provinsi Nangarhar, Afghanistan, pada 17 April 2018. Foto: NOORULLAH SHIRZADA / AFP
zoom-in-whitePerbesar
Petani memanen getah opium di distrik Surkh Rod, provinsi Nangarhar, Afghanistan, pada 17 April 2018. Foto: NOORULLAH SHIRZADA / AFP
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Afghanistan tengah menjadi sorotan dunia setelah kekuasaan pemerintah jatuh ke tangan Taliban. Di balik itu, mungkin tak banyak orang tahu jika negara ini merupakan produsen opium terbesar di dunia.
ADVERTISEMENT
Opium merupakan bahan baku narkotika yang diperoleh dari buah candu yang belum matang. Opium juga merupakan bahan dasar sejumlah obat-obatan vital kebutuhan medis.
***