Foto: Edukasi Gerhana Matahari, Observatorium Bosscha Buat 3.000 Kacamata

16 Januari 2023 15:53 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Pekerja menyelesaikan produksi kacamata matahari di kompleks Observatorium Bosscha, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Senin (16/1).
ADVERTISEMENT
Observatorium Bosscha bekerja sama dengan penerbit Erlangga memproduksi 3.000 kacamata matahari.
Kacamata itu akan dibagikan ke berbagai sekolah di beberapa kota di Indonesia melalui program paket edukasi gerhana matahari total. Peristiwa gerhana tersebut akan terjadi pada 20 April 2023 mendatang.
Petugas mencoba kacamata matahari di kompleks Observatorium Bosscha, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Senin (16/1/2023). Foto: Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO