Potret Lucu dan Menggemaskan Hewan saat Melakukan Physical Distancing

Konten Media Partner
2 Mei 2020 12:36 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Photo by Bored Panda
zoom-in-whitePerbesar
Photo by Bored Panda
ADVERTISEMENT
Di masa pandemi COVID-19 ini, tidak henti-hentinya kita selalu diingatkan baik di media online, media televisi, maupun media cetak supaya kita melakukan physical distancing. Physical distancing sendiri adalah kondisi dimana kita wajib jaga jarak minimal satu meter dengan orang lain.
ADVERTISEMENT
Tujuan dilakukannya physical distancing adalah untuk mengurangi penyebaran virus COVID-19. Virus COVID-19 sendiri bisa menyebar melalui droplets atau cairan dari mereka yang terinfeksi ke orang lain. Karenanya kita dianjurkan untuk melakukan physical distancing tersebut.
Namun ternyata, tidak hanya manusia yang melakukan physical distancing di masa pandemi COVID-19 ini, namun juga hewan-hewan. Wah, seperti apa ya kira-kira? Melansir dari Bored Panda, yuk, disimak!
1. Kucing yang berjemur
Photo by Bored Panda
Kucing-kucing ini mengajarkan dua hal baik untuk menanggulangi virus COVID-19, yaitu berjemur dan juga physical distancing. Nah untuk kalian manusia, jangan mau kalah sama kucing ya! Jangan lupa berjemur dan juga physical distancing.
2. Kucing yang antri
Photo by Bored Panda
Photo by Bored Panda
Deretan gambar di atas menunjukkan bahwa kucing saja mengerti untuk antri dan melakukan physical distancing.
ADVERTISEMENT
3. Kucing 'nongkrong'
Photo by Bored Panda
Gambar kucing ini diambil di Karachi, Pakistan, di mana para kucing sedang nongkrong di jalan raya namun dengan tetap menerapkan physical distancing.
4. Physical ducktancing
Photo by Bored Panda
Kali ini giliran bebek yang juga turut melaksanakan physical ducktancing.
5. Anjing yang tidak mau kalah
Photo by Bored Panda
Photo by Bored Panda
Anjing-anjing ini juga tidak mau kalah sobat! Lihat bagaimana mereka menaati peraturan untuk mengantri dan menjaga jarak satu sama lain.
#terusberkarya
Jangan lupa follow Karja di Instagram (klik di sini) dan klik tombol 'IKUTI' (klik di sini) untuk mendukung dan mengikuti konten menarik seputar entrepreneurship, kisah inspiratif, karya anak bangsa, dan isu sosial seputar milenial ya, Sobat!