Head to Head Belgia vs Ceko Jelang Laga Pra-Piala Dunia 2022

Info Bola
Info Bola adalah story berita bola hari ini, jadwal terkini, tentang pemain, sepak bola Liga indonesia, Eropa, dan dunia.
Konten dari Pengguna
5 September 2021 10:08 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Bola tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Pemain Republik Ceko Patrik Schick menendang penalti ke arah gawang Kroasia pada pertandingan lanjutan Grup D Euro 2020 di Hampden Park, Glasgow, Skotlandia, Inggris. Foto: Stu Forster/REUTERS
zoom-in-whitePerbesar
Pemain Republik Ceko Patrik Schick menendang penalti ke arah gawang Kroasia pada pertandingan lanjutan Grup D Euro 2020 di Hampden Park, Glasgow, Skotlandia, Inggris. Foto: Stu Forster/REUTERS
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Belgia akan bertanding melawan Ceko pada pertandingan kelima Grup E Pra-Piala Dunia 2022. Pertandingan ini akan dilaksanakan di Stadion King Baudouin, Brussel, Belgia, (6/9) dini hari WIB.
ADVERTISEMENT
Saat ini, Belgia sukses memuncaki klasemen Grup E dengan 10 poin. Angka tersebut didapatkan Belgia berkat kemenangan saat menjamu Wales 3-1, membantai Belarus 8-0, mengungguli Estonia 5-2, dan hasil imbang ketika melawan Ceko dengan skor 1-1.
Sedangkan Ceko terus menempel ketat Belgia di posisi kedua dengan poin 7. Poin tersebut didapatkan dari kemenangan atas Estonia 6-2, hasil imbang melawan Belgia, kekalahan saat menjamu Wales 0-1, dan keberhasilan memangkas Belarus 1-0.

Head to Head Belgia vs Ceko Jelang Laga Pra-Piala Dunia 2022