Resep Rujak Cingur, Mudah untuk Dihidangkan di Rumah

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
Konten dari Pengguna
19 Maret 2021 11:00 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Datang dari Kota Pahlawan atau Surabaya, resep rujak cingur jadi santapan wajib yang harus dicoba apabila sedang berkunjung ke kota ini. Di antara semua rujak di Nusantara, rujak yang satu ini cukup unik dan beda dari yang lain.
ADVERTISEMENT
Disiram dengan saus olahan petis juga menggunakan ‘cingur’ atau irisan daging bagian mulut sapi, tak lupa dilengkapi dengan sayuran serta buah-buahan, membuat siapa pun penasaran akan rasa yang dihadirkannya.
Jika kamu tertarik untuk mencicipinya, kamu nggak perlu jauh-jauh ke Surabaya lagi. Makanan tradisional ini bisa disantap bersama keluarga di rumah dengan mengikuti resep di bawah!

Resep Rujak Cingur Khas Surabaya