Resep Gado-Gado, Kuliner Nasional yang Lezat

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
Konten dari Pengguna
23 Agustus 2022 12:47 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Gado-Gado. Foto: shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Gado-Gado. Foto: shutterstock
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Gado-gado adalah kuliner Nusantara yang tidak perlu diragukan lagi kelezatannya. Saking enaknya, gado-gado bahkan jadi kuliner favorit orang Belanda pada zaman penjajahan dulu.
ADVERTISEMENT
Makanan khas Betawi ini memang sudah eksis sejak tahun 1950-an. Hingga kini, pamor gado-gado tidak pernah surut. Gado-gado bisa ditemukan di mana saja, kaki lima hingga restoran bintang lima.
Tapi tidak hanya sampai situ, gado-gado bahkan terkenal hingga mancanegara. Seorang koki selebriti jebolan MasterChef Australia 2017, Diana Chan pun meracik gado-gadonya sendiri dalam acara Masterclass di atas kapal Sapphire Princess.

Resep Gado-gado

Penasaran dengan resep gado-gado? Yuk, masak kuliner Nusantara ini di rumahmu mengikuti resep yang dikutip dari YouTube Dapur Cantik Channel berikut.
Ternyata membuat gado-gado tidak serumit yang kamu bayangkan, kan? Santap gado-gado bersama kerupuk pasti lebih enak. Yuk, praktikkan resep ini di rumah.
(ADS)